Soal Ulangan Harian Sosiologi Uraian. Kesetaraan dalam Menyikapi Perbedaan Sosial

B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan jawaban yang benar!
1. Sebutkan enam faktor yang ikut menjadi penyebab utama dalam proses integrasi bangsa pada masyarakat multikultural!
2. Tuliskan hal-hal yang dapat dilakukan untuk meminimalisir dampak buruk yang terjadi pada masyarakat multikultural!
3. Bagaimana sikap etnosentrisme yang baik?
4. Jelaskan pengertian dari diferensiasi sosial!
5. Bagaimanakah perwujudan penggolongan masyarakat menurut diferensiasi sosial?
6. Uraikan bahwa ciri sosial dapat membedakan satu individu berbeda dengan yang lain!
7. Terangkan pengertian ras!
8. Mengapa pembagian ras rentan menyebabkan permasalahan sosial?
9. Sebutkan subras yang merupakan pembagian dari ras mongoloid!
10. Apakah yang menjadi dasar utama diferensiasi umur di masyarakat kita?


Ket. klik warna biru untuk link

Download
Soal Pilihan Ganda
Aletheia Rabbani
Aletheia Rabbani “Barang siapa yang tidak mampu menahan lelahnya belajar, maka ia harus mampu menahan perihnya kebodohan” _ Imam As-Syafi’i

Post a Comment for "Soal Ulangan Harian Sosiologi Uraian. Kesetaraan dalam Menyikapi Perbedaan Sosial"